• Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Profile
  • Pedoman Siber
  • Redaksi
  • Kontak
Kamis, Mei 15, 2025
Balipustakanews
  • Home
  • News
  • Bali
  • Teknologi
  • Ekbis
  • Health
  • Hiburan
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Seksologi
  • Zodiak
  • Opini
  • Review
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Bali
  • Teknologi
  • Ekbis
  • Health
  • Hiburan
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Seksologi
  • Zodiak
  • Opini
  • Review
No Result
View All Result
Balipustakanews
Home Seni & Budaya

Makna Banten Ajuman Atau Banten Sodan Bagi Umat Hindu

reda/cy by reda/cy
September 21, 2021
in Seni & Budaya
Share Share Share

BALIPUSTAKANEWS – Dalam ajaran Agama Hindu Dalam ajaran agama Hindu terdapat empat jalan untuk menuju Ida Sang Hyang Widhi Wasa yang disebut dengan Catur Marga, yang terdiri dari Bhakti Marga, Karma Marga, Jnana Marga, dan Yoga Marga

 

Upakara atau Banten merupakan salah satu sarana dalam pelaksanaa upacara bagi mereka yang akan menempuh jalan Bahkti Marga, akibat mempunyai kemampuan yang sangat terbatas  dalam berhubungan dengan Ida Sang Hyang Widhi Wasa. Upakara atau Banten tersebut diwujudkan dengan Karma Marga yaitu dengan jalan bekerja atau berbuat yang nantinya akan dipersembahkan melalui Jnana Marga dan Yoga Marga. Sehingga ajaran Catur Marga sudah diamalkan.

 

Salah satu dari Upakara atau Banten adalah Ajuman (sodaan). Ajuman disebut juga soda (sodaan) dipergunakan tersendiri sebagai persembahan ataupun melengkapi daksina suci dan lain-lain. Bila ditujukan kehadapan para leluhur, salah satu peneknya diisi kunir ataupun dibuat dari nasi kuning, disebut “perangkat atau perayun” yaitu jajan serta buah-buahannya di alasi tersendiri, demikian pula lauk pauknya masing-masing dialasi ceper /ituk-ituk, diatur mengelilingi sebuah penek yang agak besar. Di atasnya diisi sebuah canang pesucian, canang burat wangi atau yang lain.

 

Yang menjadi unsur-unsur banten Ajuman/Soda:

ArtikelTerhubung

Ny. Putri Koster Undang Teater Royal House Cultural Yogyakarta Meriahkan FSBJ 2026

Ny. Putri Koster Undang Teater Royal House Cultural Yogyakarta Meriahkan FSBJ 2026

Mei 14, 2025
Teater Royal House Yogyakarta Pentaskan ‘Calonarang’, Ny. Putri Koster Luar Biasa!

Teater Royal House Yogyakarta Pentaskan ‘Calonarang’, Ny. Putri Koster: Luar Biasa!

Mei 13, 2025
  • Alasnya tamas/taledan/cepe; berisi buah, pisang dan kue secukupnya, nasi penek dua buah, rerasmen/lauk-pauk yang dialasi tri kona/ tangkih/celemik, sampyan plaus/petangas, canang sari. Sarana yang dipakai untuk memuliakan Hyang Widhi (ngajum, menghormat, sujud kepada Hyang Widhi)

 

  • Nasi penek atau “telompokan” adalah nasi yang dibentuk sedemikian rupa sehingga berbentuk bundar dan sedikit pipih, adalah lambang dari keteguhan atau kekokohan bhatin dalam mengagungkan Tuhan, dalam diri manusia adalah simbol Sumsuma dan Pinggala yang menyangga agar manusia tetap eksis.

 

  • Sampyan Plaus/Petangas; dibuat dari janur kemudian dirangkai dengan melipatnya sehingga berbentuk seperti kipas, memiliki makna simbol bahwa dalam memuja Hyang Widhi manusia harus menyerahkan diri secara totalitas di pangkuan Hyang Widhi, dan jangan banyak mengeluh, karunia Hyang Widhi akan turun ketika BhaktaNya telah siap. Kadang sampyan plaus/petengas bisa disebut “sampyan kepet-kepetan”. dan dapat pula dilengkapi dengan canang genten/ canang sari/ canang burat wangi.

 

  • beberapa jenis jajan, buah-buahan, lauk pauk berupa serondeng atau sesaur, kacang-kacangan, ikan teri, telor, terung, timun, taoge (kedelai), daun kemangi (kecarum), garam, dan sambal.

 

Ajuman sendiri berasal dari bahasa Sangsekerta / Hindu. Nama spesial tersebut memiliki definisi dan arti Nama Tempat. Ide menarik dalam memberikan nama bayi dengan nama ANJUMAN lebih pantas untuk bayi / anak berjenis kelamin Laki-Laki. (CF/Google)

Tags: Seni Budaya
ShareSendTweet
Next Post
Mudah & Sederhana, Berikut Resep Pembuatan Bubble Bread yang Lagi Viral

Mudah & Sederhana, Berikut Resep Pembuatan Bubble Bread yang Lagi Viral

Discussion about this post

Gotong Royong dan Guyub Sukseskan Karya Ngusaba di Penatih, Gubernur Koster Cara Kita Jaga Bali Tetap Eksis dan Kokoh
Bali

Gotong Royong dan Guyub Sukseskan Karya Ngusaba di Penatih, Gubernur Koster: Cara Kita Jaga Bali Tetap Eksis dan Kokoh

by reda/cy
Mei 14, 2025
0

Balipustakanews.com, Denpasar - Gubernur Bali Wayan Koster mengapresiasi keguyuban krama Desa Adat Penatih, Denpasar dalam menyukseskan Karya Ngusaba Desa Saha...

Read more
Rumah Warga Karangasem Disambar Petir, Pemilik Alami Luka di Bagian Wajah
Bali

Rumah Warga Karangasem Disambar Petir, Pemilik Alami Luka di Bagian Wajah

Mei 14, 2025
Ny. Putri Koster Undang Teater Royal House Cultural Yogyakarta Meriahkan FSBJ 2026
Bali

Ny. Putri Koster Undang Teater Royal House Cultural Yogyakarta Meriahkan FSBJ 2026

Mei 14, 2025
Balipustakanews

Berita Online Bali Terkini & Terpercaya Berita Ekonomi, Bisnis, Wisata, Budaya Bali, Politik, Teknologi, Hukum, Kriminal, Pendidikan di Bali, Nasional & Dunia

Follow Us

Kategori Berita

  • Apps
  • Arak Bali
  • Automotive
  • Badung
  • Bahan Pokok
  • Bali
  • Bangli
  • Bawaslu badung
  • Bisnis
  • Buleleng
  • COK ACE
  • Covid 19
  • Denpasar
  • Edukasi
  • Ekbis
  • Fashion
  • FIFA-U20
  • Film
  • Gadget
  • Gaming
  • Gianyar
  • Gubernur Bali
  • Hari Pahlawan
  • Health
  • Health
  • Hiburan
  • Hukrim
  • I Gusti Ngurah Rai
  • Investasi dan Perekonomian Bali
  • Jakarta
  • Jembrana
  • Jepang
  • Karangasem
  • Kawasan Pura Besakih
  • KBLBB
  • KDRT
  • Kebakaran TPA
  • Kios Pedagang
  • Klungkung
  • Kuliner
  • Lifestyle
  • Liga Kampung
  • Mangupura
  • Margarana
  • Medan
  • Musik
  • Nasional
  • News
  • Ngayah
  • Ny putri koster
  • Opini
  • Pahlawan
  • Paritrana Award 2023
  • Pemilu
  • Pemilu 2024
  • Pemprov Bali
  • Penanganan Sampah
  • Pendidikan
  • Pengolahan Sampah
  • Perda Provinsi Bali
  • Perkemahan Pramuka
  • Perlindungan Anak
  • Pilpres 2024
  • Pj Gubernur Bali
  • Politik
  • Posyandu
  • Pramuka
  • Presiden RI
  • Program Pengelolaan sampah berbasis sumber
  • Pulau Samosir
  • Pura Agung Besakih
  • Review
  • Seksologi
  • Seni & Budaya
  • senimam
  • SP4M-LAPOR
  • Sports
  • Startup
  • Stunting
  • Tabanan
  • Teknologi
  • TP PKK
  • Travel
  • U – 20
  • UMKM
  • Warisan Leluhur
  • World
  • Zodiak

Berita Terbaru

Gotong Royong dan Guyub Sukseskan Karya Ngusaba di Penatih, Gubernur Koster Cara Kita Jaga Bali Tetap Eksis dan Kokoh

Gotong Royong dan Guyub Sukseskan Karya Ngusaba di Penatih, Gubernur Koster: Cara Kita Jaga Bali Tetap Eksis dan Kokoh

Mei 14, 2025
Rumah Warga Karangasem Disambar Petir, Pemilik Alami Luka di Bagian Wajah

Rumah Warga Karangasem Disambar Petir, Pemilik Alami Luka di Bagian Wajah

Mei 14, 2025
Ny. Putri Koster Undang Teater Royal House Cultural Yogyakarta Meriahkan FSBJ 2026

Ny. Putri Koster Undang Teater Royal House Cultural Yogyakarta Meriahkan FSBJ 2026

Mei 14, 2025
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Profile
  • Pedoman Siber
  • Redaksi
  • Kontak

© 2020 Balipustakanews - Berita Bali Terkini & Terpercaya

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Bali
  • Teknologi
  • Ekbis
  • Health
  • Hiburan
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Seksologi
  • Zodiak
  • Opini
  • Review

© 2020 Balipustakanews - Berita Bali Terkini & Terpercaya