• Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Profile
  • Pedoman Siber
  • Redaksi
  • Kontak
Friday, November 14, 2025
Balipustakanews
  • Home
  • News
  • Bali
  • Teknologi
  • Ekbis
  • Health
  • Hiburan
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Seksologi
  • Zodiak
  • Opini
  • Review
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Bali
  • Teknologi
  • Ekbis
  • Health
  • Hiburan
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Seksologi
  • Zodiak
  • Opini
  • Review
No Result
View All Result
Balipustakanews
Home Lifestyle Kuliner

Praktis & Enak, Berikut Ini Resep Panna Cotta Ala Italia Di Rumah

reda/cy by reda/cy
March 26, 2021
in Kuliner, Lifestyle
Praktis & Enak, Berikut Ini Resep Panna Cotta Ala Italia Di Rumah
Share Share Share

ArtikelTerhubung

Tren Sarapan Ala Gen Z Simpel, Sehat, dan Dapat Pujian dari Menkes

Tren Sarapan Ala Gen Z: Simpel, Sehat, dan Dapat Pujian dari Menkes

November 13, 2025
Dekranasda Bali Fashion Week Jadi Inspirasi, Selvi Gibran “Kreativitas Harus Punya Karakter”

Dekranasda Bali Fashion Week Jadi Inspirasi, Selvi Gibran: “Kreativitas Harus Punya Karakter”

November 8, 2025

BALIPUSTAKANEWS – Siapa sih yang gak kenal dengan hidangan yang satu ini ? yep Panna Cotta. Hidangan penutup dari Italian memiliki teksturlembut dan berwarna putih susu. Di Indonesia sendiri, Panna cotta sudah gak asing lagi.

Dalam bahasa Italia, panna berarti krim dan cotta berarti masak. Atau dikenal dengan sebutan ‘cooked cream’ alias krim masak.

Panna cotta diciptakan oleh seorang wanita asal Hungaria pada abad ke 19. Awalnya, Panna cotta dibuat dari campuran telur, kopi, dan vanili.telur, kopi, vanila, dan sari tulang ikan yang direbus dipakai sebagai gelatin.

Saat ini, Panna cotta dibuat dari campuran krim segar, susu, gula dan ditambahkan gelatin. Namun beberapa variasi bisa disesuaikan dengan selera seperti penambahan sari dari buah-buahan, cokelat, selai buah, saus karamel atau perasa makanan.

Sajian ini biasa dicetak dalam gelas-gelas kecil dan disajikan dalam keadaan dingin.

Jika ingin mencicipinya, banyak resto Italia dan bakery menyediakan dessert ini dalam beragam pilihan rasa.  Namun, kamu juga bisa membuatnya sendiri di rumah, sebab membuatnya tidaklah sulit.  Berikut  beberkan cara membuat Panna cotta di rumah:

Bahan-bahan :

– 200ml susu krim cair.

– 450ml double cream.

– 100g gula halus.

– 1 sdm ekstrak vanila.

– 3 lembar kertas gelatin.

Bahan-bahan saus stroberi:

– 400g buah stroberi.

– 1.5 sdt tepung jagung.

– 50g gula halus.

– Air secukupnya.

Cara membuat :

  1. Rendam kertas gelatin dalam sebuah mangkuk air dingin selama lima menit. Sisihkan terlebih dahulu.
  2. Tuangkan cream, susu, ekstrak vanila dan gula ke dalam panci dalam kompor. Panaskan, namun jangan sampai mendidih.
  3. Setelah gelatin sedikit mengembang angkat kertas gelatin dari air, dan masukan kertas tersebut satu persatu ke dalam panci. Aduk sampai gelatin bercampur dengan adonan hingga menjadi sedikit lebih kental.
  4. Matikan api, dan diamkan selama 20-30 menit.
  5. Sekarang, saring adonan tersebut ke dalam masing-masing gelas panna cotta kecil.Diamkan selama tiga jam.
  6. Selama menunggu, buatlah saus stroberi. Campurkan stroberi, gula dan tepung jagung ke dalam panci.
  7. Masak dengan api sedang selama 4-5 menit, hingga larut merata. Masak sampai stroberi mengental seperti selai.
  8. Matikan api dan diamkan sampai sejuk.
  9. Selanjutnya, keluarkan panna cotta dari dalam kulkas, tuangkan saus stroberi ke dalam gelas panna cotta perlahan-lahan.
  10. Masukan lagi ke dalam kulkas selama 15-30 menit dan hidangkan. (CF/Google)

Tags: KulinerLifestyleTips
ShareSendTweet
Next Post
Jangan Sombong, Sehebat Apapun Kita Pasti Butuh Bantuan Orang Lain

Jangan Sombong, Sehebat Apapun Kita Pasti Butuh Bantuan Orang Lain

Discussion about this post

Lewat Layanan SKCK, Polri Didorong Jadi Teladan Implementasi Program JKN
Bali

Lewat Layanan SKCK, Polri Didorong Jadi Teladan Implementasi Program JKN

by reda/cy
November 14, 2025
0

Balipustakanews.com, Denpasar - Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan menilai Polri sebagai salah satu institusi paling konsisten dalam mendukung pelaksanaan...

Read more
Lansia dari Asia-Pasifik Berlaga di Turnamen Asia-Pacific Walking Football Cup di Pulau Dewata
Badung

Lansia dari Asia-Pasifik Berlaga di Turnamen Asia-Pacific Walking Football Cup di Pulau Dewata

November 14, 2025
FFI 2025 Jumbo Sabet Piala Antemas, Tembus 10 Juta Penonton
Film

FFI 2025: Jumbo Sabet Piala Antemas, Tembus 10 Juta Penonton

November 13, 2025
Balipustakanews

Berita Online Bali Terkini & Terpercaya Berita Ekonomi, Bisnis, Wisata, Budaya Bali, Politik, Teknologi, Hukum, Kriminal, Pendidikan di Bali, Nasional & Dunia

Follow Us

Kategori Berita

  • Apps
  • Arak Bali
  • Automotive
  • Badung
  • Bahan Pokok
  • Bali
  • Bangli
  • Bawaslu badung
  • Bisnis
  • Buleleng
  • COK ACE
  • Covid 19
  • Denpasar
  • Edukasi
  • Ekbis
  • Fashion
  • FIFA-U20
  • Film
  • Gadget
  • Gaming
  • Gianyar
  • Gubernur Bali
  • Hari Pahlawan
  • Health
  • Health
  • Hiburan
  • Hukrim
  • I Gusti Ngurah Rai
  • Investasi dan Perekonomian Bali
  • Jakarta
  • Jembrana
  • Jepang
  • Karangasem
  • Kawasan Pura Besakih
  • KBLBB
  • KDRT
  • Kebakaran TPA
  • Kios Pedagang
  • Klungkung
  • Kuliner
  • Lifestyle
  • Liga Kampung
  • Mangupura
  • Margarana
  • Medan
  • Musik
  • Nasional
  • News
  • Ngayah
  • Ny putri koster
  • Opini
  • Pahlawan
  • Paritrana Award 2023
  • Pemilu
  • Pemilu 2024
  • Pemprov Bali
  • Penanganan Sampah
  • Pendidikan
  • Pengolahan Sampah
  • Perda Provinsi Bali
  • Perkemahan Pramuka
  • Perlindungan Anak
  • Pilpres 2024
  • Pj Gubernur Bali
  • Politik
  • Posyandu
  • Pramuka
  • Presiden RI
  • Program Pengelolaan sampah berbasis sumber
  • Pulau Samosir
  • Pura Agung Besakih
  • Review
  • Seksologi
  • Seni & Budaya
  • senimam
  • SP4M-LAPOR
  • Sports
  • Startup
  • Stunting
  • Tabanan
  • Teknologi
  • TP PKK
  • Travel
  • U – 20
  • UMKM
  • Warisan Leluhur
  • World
  • Zodiak

Berita Terbaru

Lewat Layanan SKCK, Polri Didorong Jadi Teladan Implementasi Program JKN

Lewat Layanan SKCK, Polri Didorong Jadi Teladan Implementasi Program JKN

November 14, 2025
Lansia dari Asia-Pasifik Berlaga di Turnamen Asia-Pacific Walking Football Cup di Pulau Dewata

Lansia dari Asia-Pasifik Berlaga di Turnamen Asia-Pacific Walking Football Cup di Pulau Dewata

November 14, 2025
FFI 2025 Jumbo Sabet Piala Antemas, Tembus 10 Juta Penonton

FFI 2025: Jumbo Sabet Piala Antemas, Tembus 10 Juta Penonton

November 13, 2025
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Profile
  • Pedoman Siber
  • Redaksi
  • Kontak

© 2020 Balipustakanews - Berita Bali Terkini & Terpercaya

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Bali
  • Teknologi
  • Ekbis
  • Health
  • Hiburan
  • Seni & Budaya
  • Lifestyle
  • Seksologi
  • Zodiak
  • Opini
  • Review

© 2020 Balipustakanews - Berita Bali Terkini & Terpercaya